3 Tips Klaim Asuransi Mesin dan Transmisi

Berikut ini adalah 3 Tips Klaim Asuransi Mesin dan Transmisi yang perlu anda ketahui

3 Tips Klaim Asuransi Mesin dan Transmisi
  1. Sebaiknya tambahkan perluasan banjir pada polis. Pasalnya banjir masih menjadi masalah klasik di Jakarta saat hujan. Pihak asuransi masih ada yang bisa meng-cover klaim ketika anda terjebak banjir dan tidak ada pilihan jalan. Namun jangan dilakukan dengan sengaja untuk menerjang banjir, yang kemungkinan klaim anda akan ditolak.
  2. Resiko tabrakan dari depan berakibat fatal pada mesin. Langkah sederhana adalah mengecek kap mesin dan memeriksa kerusakan di radiator. Jika ada tetesan air berwarna kemungkinan itu adalah radiator coolant. Jangan coba start mobil karena akan membuat radiator bocor dan berdampak lebih parah bagi bensin. Besar kemungkinan jika pihak asuransi tidak akan mengabulkan klaim asuransi anda.
  3. Jangan tetap memaksa berkendara jika radiator bocor. yang perlu anda lakukan ialah segera menepi dan menghubungi call center perusahaan asuransi anda untuk segera mengirimkan tim rescue. Tim inilah yang nantinya akan melakukan pertolongan terhadap mobil anda. Ini adalah langkah paling tepat untuk menjaminan klaim asuransi anda tetap ter-cover. (Baca : 3 Mobil Keluarga Hemat BBM Dengan Harga Murah)

3 Tips Klaim Asuransi Mesin dan Transmisi Rating: 4.5 Diposkan Oleh: ok